ACADSTAFF UGM

CREATION
Title : Kegiatan Pengabdian Masyarakat “Research Goes to School 2022”
Author :

Triyogatama Wahyu Widodo, M.Kom. (1) Dr. Tri Kuntoro Priyambodo, M.Sc. (2) Dr.techn. Ahmad Ashari, M.I.Kom. (3) Dr. Yohanes Suyanto, M.I.Kom. (4) Dr. Mardhani Riasetiawan, SE Ak, M.T. (5) Drs. Bambang Nurcahyo Prastowo, M.Sc. (6) Muhammad Idham Ananta Timur, M.Kom. (7) Drs. Abdul Ro`uf, M.I.Kom. (8) Nia Gella Augoestien, S.Si., M.Cs. (9) Lukman Awaludin, S.Si., M.Cs. (10) Ika Candradewi, S.Si., M.Cs. (11) Muhammad Alfian Amrizal, B.Eng., M.I.S., Ph.D. (12) Dr. Lukman Heryawan, S.T., M.T. (13) I Gede Mujiyatna, S.Kom.,M.Kom (14)

Date : 0 2022
Abstract : Kegiatan penelitian dan pengembangan dalam bidang sistem computer dan jaringan di Laboratorium Riset Sistem Komputer dan Jaringan DIKE FMIPA UGM selama ini dimanfaatkan para mahasiswa dan dosen di lingkungan FMIPA dan UGM untuk keperluan penelitiannya. Hasil penelitian dan pengembangan selama di publikasikan dalam jurnal internasional dan konferensi internasional yang ada sebagai bagian dari diseminasi. Hasil penelitian dan pengabdian ini akan sangat lebih terasa manfaatnya di masyarakat awam jka dilakukan diseminasi dalam bentuk meperkenalkan proses riset dan hasilnya langsung ke masyarakat. Salah satu sasaran potensial yang bisa menjadi lokasi diseminasi adalah sekolah yang memilik kemiripan lingkungan akademik dengan universitas. Untuk itu kegiatan Research Goes to School ini akan dilaksanakan dengan memfokuskan pada pengenalan dunia riset dan hasilnya pada area ilmu computer dan terkait secara umum dan secara spesifik pada area focus Lab Riset Sistem Komputer dan Jaringan. Kegiatan ini juga akan bekerjasama dengan Dinas KomInfo dan Persandian Pemerintah Kota Yogyakarta dalam pelaksanaannya untuk memperkuat literasi digital.
Group of Knowledge :
Original Language :
Level : Nasional
Status :
Document
No Title Document Type Action
1 STD GO TO SCHOOL_signed.pdf
Document Type : Surat Tugas / SK
Surat Tugas / SK View