ACADSTAFF UGM

CREATION
Title : Komputasi Berbasis Kuantum Sistem Material Karbon (Tiga dan Dua Dimensi) dengan Defect/Impurity Menggunakan Density Functional Theory
Author :
Date : 0 2021
Abstract : Pemodelan sistem defect/impurity pada material carbon (tiga dan dua dimensi) akan dilakukan menggunakan Density Functional Theory untuk analisa simetri, kestabilan geometri, dan struktur elektronik. Material yang digunakan dalam pemodelan ini adalan intan, graphene dan C60. Defect/impurity yang digunakan adalah vacancy (intan) dan molekul (C60). Atom-atom dalam sistem akan dilakukan optimasi dengan toleransi gaya - gaya yang bekerja pada atom lebih kecil dari 1.0 x 10-4 Hartree/Bohr. Kemudian dilakukan perhitungan energi formasi dan density of states untuk mengatahui kestabilan dan struktur elektronik sistem defect tersebut.
Group of Knowledge : Fisika
Original Language : Bahasa Indonesia
Level : Nasional
Status :
Document
No Title Document Type Action