Title | : | Model Korespondensi Spinor-Skalar |
Author | : |
Albertus Hariwangsa Panuluh (1) ISTIKOMAH (2) FIKA FAUZI (3) Mirza Satriawan, S.Si., M.Si., Ph.D. (4) |
Date | : | 0 2015 |
Keyword | : | model standar,massa neutrino,supersimetri,mekanisme seesaw model standar,massa neutrino,supersimetri,mekanisme seesaw |
Abstract | : | Model pengembangan dari model standar dengan prinsip korespondensi spinor-skalar telah dibangun. Diperkenalkan enam buah medan skalar baru sebagai partikel korespondensi bagi spinor model standar. Terdapat beberapa konsekuensi dari model baru ini yaitu adanya proses peluruhan nukleon (proton dan neutron) yang berbeda dengan model standar dan diperantarai oleh leptoquark. Dengan menggunakan metode analisis dimensi diperoleh massa leptoquark h_\xi dan h_\omega masing-masing 10^15 ~ 10^16 GeV dan 10^15 GeV |
Group of Knowledge | : | |
Level | : | Nasional |
Status | : |
Published
|