ACADSTAFF UGM

CREATION
Title : PEMODELAN COPULA CLAYTON UNTUK PREDIKSI KLAIM PADA DATA LONGITUDINAL DENGAN EXCESS ZEROS
Author :

Anaviroh (1) Dr. Adhitya Ronnie Effendie, S.Si., M.Si., M.Sc. (2)

Date : 23 2018
Keyword : car insurance, longitudinal data, copula, excess zeros car insurance, longitudinal data, copula, excess zeros
Abstract : Model longitudinal diaplikasikan untukpemodelan banyak klaim dengan data yang memiliki nilai nol berlebihan dan dependensi antar waktu klaim dimodelkan menggunakan fungsi copula. Pendekatan copuladigunakanuntuk memodelkan serial dependensi banyak klaim asuransi kendaraan bermotor (antara klaim pada waktu yang lalu dan klaim pada waktu yang akan datang). Maximum likelihooddiaplikasikan untuk mengestimasi parameter dari model copuladiskrit. Dua langkah yang dilakukan yaitu mencari nilai estimasi parameter dan memprediksi banyak klaim pada periode selanjutnya menggunakan nilai parameter tersebut.
Group of Knowledge : Statistik
Original Language : Bahasa Indonesia
Level : Nasional
Status :
Published
Document
No Title Document Type Action