ACADSTAFF UGM

CREATION
Title : Penghitung Orang Pada Video CCTV Menggunakan Metode Histogram of Oriented Gradient Dan Kalman Filter
Author :

FAISAL DHARMA A (1) MUHAMMAD IKHSAN (2) Wahyono, Ph.D. (3)

Date : 31 2020
Keyword : deteksi orang,HOG,Kalman Filter,mutual informasi entropi,penghitung orang deteksi orang,HOG,Kalman Filter,mutual informasi entropi,penghitung orang
Abstract : Kamera CCTV mempunyai peran penting dalam bidang pelayanan publik, terutama dalam hal kenyamanan. Objek yang terekam kamera CCTV diolah menjadi sebuah informasi sebagai penunjang kepuasan layanan kepada masyarakat. Penelitian ini menggunakan fungsi CCTV untuk menghitung jumlah orang yang terekam kamera. Proses deteksi dan pelacakan orang membutuhkan waktu yang lama jika harus mendeteksi pada semua frame. Metode Mutual Information Entropy digunakan untuk menyeleksi frame menjadi keyframe. Keyframe yang diperoleh selanjutnya diolah menggunakan metode Histogram of Oriented Gradient (HOG) dan Kalman Filter. Metode yang diusulkan dengan parameter winStride (12,12) dan scale 1,05 untuk perhitungan orang memberikan hasil nilai F_1 0,85; recall 76%; dan presisi 97?ngan jarak objek manusia terhadap CCTV 4 meter.
Group of Knowledge : Ilmu Komputer
Original Language : Bahasa Indonesia
Level : Nasional
Status :
Published
Document
No Title Document Type Action
1 Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer.pdf
Document Type : Dokumen Pendukung Karya Ilmiah (Hibah, Publikasi, Penelitian, Pengabdian)
Dokumen Pendukung Karya Ilmiah (Hibah, Publikasi, Penelitian, Pengabdian) View
2 PEER REVIEW_wahyono 8.pdf
Document Type : [PAK] Peer Review
[PAK] Peer Review View