ACADSTAFF UGM

CREATION
Title : Webinar PP IAI: swamedikasi batuk pilek pada COVID-19
Author :

Prof. Dr. Ika Puspita Sari, S.Si., M.Si., Apt. (1)

Date : 23 2020
Abstract : Penanganan pasien COVID-19 khususnya pada Pasien Dengan Pengawasan (PDP) ringan, dilakukan dengan obat simtomatik termasuk obat batuk dan obat dekongestan yang merupakan obat tanpa resep. Kesadaran masyarakat dalam mengkonsumsi obat tanpa resep perlu ditingkatkan dengan kemampuan apoteker dalam memberikan edukasi kepada pasien. Ditambah dengan adanya komorbid yang diderita oleh pasien perlu dipertimbangkan antara lain diabetes dan hipertensi yang terkait dengan OTR batuk dan pilek.
Group of Knowledge :
Original Language :
Level : Nasional
Status :
Document
No Title Document Type Action
1 Webinar IAI April.pdf
Document Type : Sertifikat
Sertifikat View